ragam

Serahkan Paritrana Award, Sekdaprov Sumut Harapkan Percepatan Jaminan Sosial Seluruh Pekerja Terwujud

  Serahkan Paritrana Award, Sekdaprov Sumut Harapkan Percepatan Jaminan Sosial Seluruh Pekerja Terwujud

MEDANSekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumatera Utara (Sumut) Arief S Trinugroho menyerahkan penghargaan Paritrana Award kepada para pemenang. Paritrana Award merupakan apresiasi pemerintah kepada pemerintah daerah dan pelaku usaha yang telah mendukung penuh implementasi program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan.Pada kesempatan tersebut Arief ...

0 komentar | Selasa, 21 Februari 2023 - 20:55:16 WIB

Musa Rajekshah Serahkan Satu Unit Bus Sekolah untuk YASPI Balige

  Musa Rajekshah Serahkan Satu Unit Bus Sekolah untuk YASPI Balige

MEDANWakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah melalui Yayasan Haji Anif (YHA) menyerahkan satu unit bus sekolah kepada Yayasan Pendidikan Islam (Yaspi) Balige, Kabupaten Toba.Bus sekolah ini diterima langsung oleh Ketua Pembina YASPI Balige Arso didampingi Wakil Ketua Pembina Muhammad Nasir Sibarani di halaman Rumah Dinas Jabatan Wagub, ...

0 komentar | Selasa, 21 Februari 2023 - 20:44:57 WIB

Ijeck Terima Penghargaan Indonesian Motorsport Achievement IMI Awards 2023

  Ijeck Terima Penghargaan Indonesian Motorsport Achievement IMI Awards 2023

JAKARTAWakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah terima penghargaan Indonesian Motorsport Achievement pada ajang Ikatan Motor Indonesia (IMI) Award 2021-2022 di Golden Ballroom Hotel Sultan, Jakarta, Sabtu malam (18/2).Penghargaan yang sama juga diberikan kepada Ponco Sutowo, Jan Darmadi, Tinton Soeprapto, Ricardo Galael, Sadikin Aksa dan ...

0 komentar | Senin, 20 Februari 2023 - 13:53:23 WIB

Gubernur Edy Rahmayadi Kukuhkan Satuan Pendidikan Aman Bencana Wilayah Sibolga-Tapteng

  Gubernur Edy Rahmayadi Kukuhkan Satuan Pendidikan Aman Bencana Wilayah Sibolga-Tapteng

TAPTENGDalam rangka upaya penanggulangan dampak bencana alam yang potensial terjadi di sejumlah daerah, Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengukuhkan Satuan Pendidikan Aman Bencana wilayah Cabang Disdik Sibolga (Sibolga-Tapteng). Seribuan siswa dari dua daerah tersebut turut serta dalam sesi upacara pengukuhan yang digelar di Lapangan Upacara ...

0 komentar | Sabtu, 18 Februari 2023 - 21:03:19 WIB

Harapkan Kesuksesan F1H20 Danau Toba, Edy Rahmayadi Bersama Seribuan Masyarakat Ikuti Doa Lintas Agama di Balige

  Harapkan Kesuksesan F1H20 Danau Toba, Edy Rahmayadi Bersama Seribuan Masyarakat Ikuti Doa Lintas Agama di Balige

TOBALebih seribuan masyarakat ikuti doa lintas agama di Balige, Kabupaten Toba. Bersama Gubernur Sumatera Utara Edy (Sumut) Rahmayadi, Bupati Toba Poltak Sitorus dan Forkopimda masyarakat mendoakan kesuksesan event F1H20 Danau Toba. Perhelatan F1H2O Danau Toba tinggal menghitung hari, segala persiapan sedang dikerjakan panitia pusat dan daerah. Selaku ...

0 komentar | Jumat, 17 Februari 2023 - 10:52:25 WIB

Joko Widodo dan Edy Rahmayadi Gowes Bareng Keliling Kota Medan

  Joko Widodo dan Edy Rahmayadi Gowes Bareng Keliling Kota Medan

MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi berkeliling Kota Medan bersama Presiden RI Joko Widodo. Keduanya juga sempat singgah ke Lapangan Merdeka dan Pos Bloc Medan di Jalan Pos Nomor 2, Medan. Edy Rahmayadi selaku Gubernur Sumut mengatakan, akan terus mendukung pembangunan Kota Medan. Apalagi Kota Medan merupakan ikon Sumut dan merupakan Ibu ...

0 komentar | Senin, 13 Februari 2023 - 10:03:22 WIB

Musa Rajekshah Terima Lukisan dari Warga Binaan

  Musa Rajekshah Terima Lukisan dari Warga Binaan

MEDANWakil Gubenur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah menerima lukisan yang dibuat langsung oleh warga binaan yang sedang menjalani hukuman di Rutan Kelas 1 Medan, Tanjung Gusta. Lukisan ini diserahkan langsung Kepala Rutan Kelas I Medan Nimrot Sihotang kepada Wagub Sumut usai melakukan audiensi dan silaturahmi di JW Marriot Medan, Jumat ...

0 komentar | Jumat, 10 Februari 2023 - 19:31:20 WIB

Welcome Dinner Hari Pers Nasional 2023, Sekdaprov Sumut Ajak Tamu Doakan Korban Gempa Turki-Suriah

  Welcome Dinner Hari Pers Nasional 2023, Sekdaprov Sumut Ajak Tamu Doakan Korban Gempa Turki-Suriah

MEDANSekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumatera Utara (Sumut) Arief S Trinugroho ajak para tamu Welcome Dinner Hari Pers Nasional (HPN) mendoakan korban gempa di Turki-Suriah. Ini Salah satu bentuk empati Sumut atas bencana gempa yang dialami Turki-Suriah.Gempa Turki dan Suriah menyebabkan kerusakan parah di kedua negara tersebut. Laporan terakhir ...

0 komentar | Kamis, 09 Februari 2023 - 12:36:53 WIB

Kunjungi Showroom Dekranasda, Rombongan Dubes Borong Produk UMKM Sumut

   Kunjungi Showroom Dekranasda, Rombongan Dubes Borong Produk UMKM Sumut

MEDANPara Duta Besar (Dubes) negara-negara sahabat memborong berbagai produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Sumatera Utara (Sumut), saat mengunjungi Shoroom Dewan Kerajinan Daerah (Dekransda) Sumut di Jalan Iskandar Muda Nomor 272 Medan, Rabu (8/2).Kunjungan para Dubes Negara Sahabat tersebut serangkaian kegiatan Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) ...

0 komentar | Rabu, 08 Februari 2023 - 23:32:19 WIB

Gubernur Edy Rahmayadi Buka Pameran Hari Pers Nasional 2023

  Gubernur Edy Rahmayadi Buka Pameran Hari Pers Nasional 2023

DELISERDANGGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi secara resmi membuka Pameran Hari Pers Nasional (HPN) menuju puncak Peringatan HPN tahun 2023 di Lapangan Astaka, Jalan Williem Iskandar, Kabupaten Deliserdang, Selasa (7/2).Gubernur Edy Rahmayadi mengatakan, kegiatan ini sangat penting, karena merupakan salah satu komponen evaluasi anak bangsa ...

0 komentar | Rabu, 08 Februari 2023 - 17:47:15 WIB

Gubernur Edy Rahmayadi Ajak Seluruh Bupati/Walikota Sukseskan PIN Polio

   Gubernur Edy Rahmayadi Ajak Seluruh Bupati/Walikota Sukseskan PIN Polio

MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengajak seluruh Bupati/Walikota se-Sumut turut menyukseskan Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio pada 13 Februari - Maret 2023. Langkah ini dilakukan untuk melindungi anak-anak Sumut dari penyakit Polio, yang dapat dicegah dengan imunisasi.Hal tersebut disampaikan Gubernur Edy Rahmayadi dalam sambutan ...

0 komentar | Selasa, 07 Februari 2023 - 21:46:06 WIB

Hari Kanker Sedunia, Nawal Motivasi dan Semangati Anak-Anak Penderita Kanker untuk Sembuh

  Hari Kanker Sedunia, Nawal Motivasi dan Semangati Anak-Anak Penderita Kanker untuk Sembuh

MEDANSelain pengobatan, motivasi dan semangat merupakan hal yang penting bagi penyembuhan pasien kanker. Untuk itu, Ketua Yayasan Kanker Indonesia (YKI) Sumatera Utara (Sumut) Nawal Lubis mengundang anak-anak penderita kanker untuk bergembira bersamanya.Anak-anak tersebut diberi hadiah oleh Nawal. Serta diajak menonton pertunjukan sulap dan hiburan oleh ...

0 komentar | Senin, 06 Februari 2023 - 12:24:40 WIB

Berita Terpopular

Indeks Berita

Polling

Apakah Dinas Komunikasi dan Informatika telah cukup memberikan informasi kepada publik
 Lumayan
 Kurang
 Sangat Bagus

Video

LIVE STREAM | PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN & PELANTIKAN PENJABAT BUPATI TAPANULI UTARA & DELISERDANG

Tag

Statistik

Hari Ini : 151
Kemarin : 345
Minggu ini : 878
Bulan ini : 1,249
Total : 12,805,116
Hits Count : 256
Now Online : 3 User