MEDANPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin memberi penghargaan kepada daerah dengan pembangunan terbaik di Sumut. Ada beberapa daerah dengan dua kategori yakni kabupaten dan kota yang mendapat penghargaan tersebut.Adapun daerah yang mendapat Penghargaan Pembangunan Daerah tahun 2024 di antaranya, untuk kategori kabupaten, Serdangbedagai ...
MEDANPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin akan terus memperkuat hilirisasi dan kewirausahaan tahun 2025. Kedua hal tersebut diyakini dapat mengakselerasi pertumbuhan ekonomi dan pembangunan di Sumut. Menurut Hassanudin, saat ini perekonomian Sumut belum cukup kuat, karena masih ditopang sektor pertanian. Kontribusi sektor pertanian ...
MEDANAda yang unik dari Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2025 Sumatera Utara (Sumut). Untuk menuju lokasi Musrenbang di Hotel Santika Dyandra Medan, Penjabat (Pj) Gubernur Sumut Hassanudin yang mengenakan baju adat Toba, naik becak bersama para bupati/walikota se-Sumut.Rombongan bergerak ke lokasi ...
DELISERDANGHadiri peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 Satuan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), HUT ke-62 Satuan Pelindungan Masyarakat (Linmas), dan HUT ke-105 Pemadam Kebakaran (Damkar) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Tahun 2024 yang diwarnai sejumlah atraksi yang menghibur, Penjabat (Pj) Gubernur Sumut Hassanudin menyampaikan tiga pesan Menteri ...
MEDANPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin menyampaikan, ketersediaan pasokan komoditas pangan menjelang Ramadan di Sumut, dipastikan aman dan mencukupi. Namun, panjangnya jalur distribusi, kerap menjadi pemicu kenaikan harga barang.Berdasarkan data BPS, beras Sumut mencapai 26.699 ton, daging ayam 35.630 ton, dan telur ayam sebanyak 73 ...
MEDANPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengamanan dan Harga Pangan Jelang Ramadan dan Hari Raya Idulfitri, yang diselenggarakan Badan Pangan Nasional (Bapanas) secara virtual dari Lantai 6 Kantor Gubernur Sumut, Jalan Diponegoro Nomor 30 Medan, Senin (4/3).Rakor tersebut juga diikuti lintas ...
BALIGEPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin meninjau sejumlah stan pameran di area venue F1 Powerboat (F1H2O) 2024 di Balige, Toba. Termasuk stan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut dan Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024, yang menyajikan informasi tentang PON XXI.Hassanudin pun mengapresiasi sosialisasi ...
BALIGEPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin menyerahkan piala untuk juara F1 Powerboat (F1H2O) Danau Toba 2024. Hassanudin pun senang event internasional tersebut berjalan dengan lancar hingga akhir balapan, dan menjadi ajang promosi pariwisata berkelanjutan.“Lancarnya kegiatan ini akan memberikan kesan yang baik bagi pengunjung atau ...
BALIGEPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin memimpin Lap Parade membuka balapan internasional F1 Powerboat (F1H2O), sambil mengibarkan bendera merah putih, yang disambut riuh ribuan penonton yang memenuhi tepian Danau Toba.Disusul para pebalap F1 Powerboat dari berbagai negara, secara berurutan juga melakukan parade, dengan membawa ...
BALIGEHari pertama penyelenggaraan F1 Powerboat (F1H2O) 2024 telah dimulai. Perekonomian di Balige, Kabupaten Toba pun mulai bergeliat. Bahkan, tingkat okupansi penginapan atau hotel di Balige, Toba, pada 2 Maret 2024 meningkat 100%.“Dari laporan yang saya terima, tingkat okupansi penginapan dan hotel meningkat 100%, homestay juga,” kata Penjabat (Pj) ...
MEDANPenjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin merotasi 13 pejabat eselon II lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut. Menurutnya, ini dibutuhkan untuk penyegaran dan penajaman di tiap-tiap bidang yang ada di Pemprov Sumut.Rotasi ini, menurut Hassanudin, dipandang perlu sesuai dengan evaluasi yang dilakukan tim uji kompetensi. Sehingga ...
JAKARTAProvinsi Sumatera Utara (Sumut) diberi kesempatan, untuk memberikan pelatihan pembuatan sortali, kepada ratusan pengunjung International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2024, di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta, Kamis (29/2). Sortali adalah sejenis ikat kepala khas budaya Batak, yang dipakai oleh wanita pada acara adat.Ketua Dewan ...