MEDANinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumatera Utara (Sumut) siap berkolaborasi dengan berbagai pihak, termasuk organisasi seperti Relawan Teknologi Informasi dan Komunikasi (RTIK) Sumut untuk meningkatkan literasi digital rakyat. Keterlibatan berbagai pihak sangat dibutuhkan untuk mempercepat tujuan. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Kominfo ...
MEDANPemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melatih pegiat Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah (KUMKM) melalui program Fast Track Digitalisasi (FTD) 1.000 KUMKM Bermartabat. 1.000 Pegiat KUMKM akan dilatih selama tiga bulan untuk menciptakan digital marketer handal. Hal tersebut sangat penting dilakukan, karena berdasarkan evaluasi ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengapresiasi kegiatan Lomba Vokal Idola Nostalgia II Sumut 2023, yang diselenggarakan Komunitas Nostalgia Lovers Club (Novel). Diharapkan kegiatan ini dapat terus dilaksanakan dan dikembangkan lebih besar lagi. Hal itu disampaikannya saat menghadiri kegiatan tersebut yang berlangsung di Aula Tengku Rizal ...
MEDANPembangunan Stadion Madya Atletik dan Martial Arts di areal Sport Centre, Desa Sena Kabupaten Deliserdang, dimulai pelaksanaannya Maret 2023 ini. Keduanya merupakan vanue PON 2024 di Sumut. Hal itu dikemukakan Kepala Dinas Kepemudaan dan Keolahragaan (Dispora) Sumatera Utara (Sumut) Baharuddin Siagian kepada wartawan di Medan, Minggu (12/3) ...
SIMALUNGUNKetua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Sumatera Utara (Sumut) Nawal Lubis meminta Hari Gerak Kesatuan Gerak (HKG) ke-51 tidak sebatas seremonial. HKG ke-51 menurutnya harus menimbulkan gelora dan semangat baru untuk PKK. Ini sesuai dengan tema HKG PKK ke-51, 'Bergerak Bersama Menuju Keluarga Sejahtera dan Tangguh ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mengajak tokoh masyarakat, agama dan seluruh masyarakat Melayu di Kabupaten Langkat untuk bersatu membangun daerah. Serta bersinergi dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut, membangun dan mengembalikan kejayaan Langkat. Dahulu Langkat merupakan daerah yang maju dan banyak berkontribusi dalam ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi berpesan Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan TNI/Polri (FKPPI) bisa menjadi garda terdepan, ikut serta mengelorakan semangat bela negara. Tugas bela negara bukan hanya tugas TNI dan Polri, melainkan juga seluruh Warga Negara Indonesia sebagai komponen cadangan. Demikian disampaikan Edy Rahmayadi ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi memotivasi ratusan relawan Gerakan Sumut Mengajar. Gubernur juga berkomitmen akan terus memberi dukungan pada program Sumut mengajar. Menurut Gubernur, program Sumut Mengajar sangat positif sehingga perlu didukung pelaksanaannya. Ia bangga banyak anak muda yang mau menjadi relawan mencerdaskan rakyat ...
MEDANProvinsi Sumatera Utara (Sumut) berhasil terpilih menjadi salah satu dari keempat finalis pemenang PPKM Award untuk Kategori Provinsi di Pulau Sumatera. Sumut menjadi nominasi lantaran dianggap berhasil mengandalikan Covid-19.Hal itu diungkapkan Staf Ahli Bidang Penanganan Kesehatan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi Sumut Restuti Hidayani ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi mencari formula yang tepat mengatasi kenaikan inflasi jelang bulan Ramadan. Masalah klasik ini menurutnya harus segera diatasi agar masyarakat tidak kesulitan di bulan Ramadan dan Idulfitri.Inflasi tahunan Sumut bulan Februari 2023 sebesar 5,88% (yoy), salah satu komoditas bahan pangan yang memicu inflasi ...
MEDANGubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi memaparkan berbagai upaya dan strategi yang telah dilakukan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut untuk penanganan pandemi Covid-19 di Sumut. Hingga akhirnya Covid-19 berhasil terkendali hingga saat ini.Hal itu disampaikan Gubernur Edy Rahmayadi kepada Tim Juri Penilaian Penghargaan Pengendalian Pandemi ...
KAROKepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumatera Utara (Sumut) Dr Ilyas S Sitorus membuka kegiatan Forum Perangkat Daerah Diskominfo se-Sumut, di Hotel Sibayak Berastagi Kabupaten Karo, Kamis (9/3/2023) pagi.Sebelum membuka kegiatan, Kadis Kominfo Sumut menyambut baik kehadiran Kepala Stasiun RRI Medan Agung Prasatya Rosihan Umar, serta ...